Postingan

DAMPAK PSIKOLOGIS TERHADAP PEMBELAJARAN DI MASA PANDEMI

Gambar
DAMPAK PSIKOLOGIS TERHADAP PEMBELAJARAN DI MASA PANDEMI NAMA : EARLY KHAIRUZ ZAHWA PRODI : PENDIDIKAN AGAMA ISLAM KELOMPOK : JA’FAR SHADIQ MAHASISWA UNIVERSITAS SINGAPERBANGSA KARAWANG FAKULTAS AGAMA ISLAM ANGKATAN TAHUN 2021 ABSTRAK       Dengan adanya pandemi COVID-19 yang datang di Indonesia pada tahun 2020 pembelajaran secara daring merupakan salah satu solusi yang digunakan pemerintah dalam dunia pendidikan di Indonesia ini. Tapi ternyata pembelajaran daring ini tidak berjalan sesuai harapan pemerintah Indonesia dalam tumbuh kembang psikologis siswa. Interaksi dengan sekitarnya juga berkurang karena adanya pembelajaran daring ini. Juga menyebabkan para siswa mudah bosan dalam menerima pembelajaran dan memberi pengaruh pembelajaran daring terhadap tumbuh kembang psikologis siswa akibat dampak dari pandemi COVID-19. Data dikumpulkan melakukan penelusuran terhadap sumber terkait, baik secara manual maupun digital. Analisis data menggunakan analisis model Moleong. Hasil p